<a rel="nofollow" href="https://www.ayoenjoy.net/">Berita Unik</a> - Kembali terulang lagi kejadian ambulans harus mengalah dan terhalang macet karena konvoi atau rombongan dari pengguna jalan raya lainnya. Kali ini terhalang oleh konvoi mobil sport mewah yang dikawal oleh petugas kepolisian. Kejadian ini terlihat dari rekamn video yang menjadi viral di media sosial.
Pada ambulans merupakan salah satu dari kendaraan yang diprioritaskan oleh undang-undang. Hal ini dikarenakan peran ambulans yang termasuk darurat karena berhubungan dengan nyawa seseorang.
Baca Juga : <a rel="nofollow" href="http://www.ayoenjoy.net/video-viral-cuma-di-indonesia-mobil-ambulans-terhalang-rombongan-polisi/">Video Viral! Cuma Di Indonesia, Mobil Ambulans Terhalang Rombongan Polisi</a>
Baru-baru ini, sebuah video viral lantaran menunjukkan terjebaknya ambulans tersebut diantara kemacetan. Video ini diambil di jalan Jl.Kepuh, Sukun, Kota Malang. Dalam video tersebut terlihat posisi ambulans berada di depan pengendara sepeda motor. Namun, dari arah yang sama, rombongan mobil sport justru bisa dengan lancar melintas.
<a rel="nofollow" href="http://www.ayoenjoy.net/wp-content/uploads/2018/09/mobil-utama.jpg"></a>
Sementara pengendara motor yang berada di depan ambulans tersebut pun tidak tahu harus minggir kemana lantaran cukup ramai mobil sport yang melintas. Hingga saat ini belum diketahui bagaimana akhirnya ambulans tersebut lewat.
Baca Selengkapnya di Sumber : <a rel="nofollow" href="http://www.ayoenjoy.net/orang-kaya-mah-bebas-konvoi-mobil-mewah-menghalang-ambulans/">Ayoenjoy.net</a>