Seperti yang telah diberitakan sebelumnya, saat ini Valve tengah menyiapkan sebuah turnamen Dota 2 yang tidak kalah serunya dengan turnamen tahunan mereka sebelumnya. Turnamen yang bertajuk Frankfurt Major ini naninya akan dimeriahkan oleh 16 tim Dota 2 profesional dari berbagai negara demi mendapatkan hadiah uang tunai sebesar USD 3 juta atau setara dengan 43 milyar rupiah. (Selain The International, Valve Siapkan Turnamen Berkelas Frankfurt Major!)

Di turnamen yang cukup berkelas ini, siapa yang menyangka jika salah satu tim profesional Dota 2 tanah air berhasil masuk ke babak kualifikasi dan mewakili Indonesia untuk ikut memeriahkan turnamen tersebut? Baca selengkapnya.