memang kontes trading itu tidak hanya di akun demo saja. dengan menggunakan akun real kita juga bisa mengikuti kontes trading. tetapi apabila kita ingin mencoba kontes untuk pertama kalinya, lebih baik mengikuti kontes demo terlebih dahulu. karena kontes demo hanya menggunakan akun demo dengan dana virtualnya sehingga akan meminimalisir resiko kerugian yang besar.
benar, gan, lebih nyaman untuk menjalankan kegiatan kontes trading demo terlebih dahulu, karena tentu risikonya pun sangat sedikit bahkan kita tidak akan kehilangan dana real kita. dengan mengikuti kontes trading secara tekun dan disiplin akan menjadikan kita semakin terampil dalam menguasai trading forex.